Monday, September 30, 2013

Teh Kayu Aro, Teh Kualitas Terbaik di Dunia Dari Kerinci


Segelas Teh
   Kita mungkin mengenal budaya minum teh yang ada di Jepang. Bahkan, acara minum teh di Jepang dilakukan secara formal dan memiliki tata cara yang khusus. Tapi ternyata, teh kualitas terbaik bukan berasal dari negara tersebut, melainkan ada di Indonesia.

     Perusahaan Teh Kayu Aro, pertama kali di buka oleh orang Belanda dengan nama NVHVA (Namblodse Venotschaaf Handle Vereniging Amsterdan). Setelah kemerdekaan RI, Perusahaan Teh Kayu Aro dinaturalisasi pada tahun 1959. Perusahaan penghasil teh terbaik di dunia ini berada di kaki gunung kerinci, kabupaten Kerinci propinsi Jambi. Terletak di ketinggian  1600 mdpl, perkebunan teh ini memiliki luas lebih dari 3000 hektar. Luas perkebunan ini nomor dua di dunia seteleh perkebunan di Himalaya dengan hasil panen perharinya mencapai 80 ton daun teh basah. 

Benarkah Terong Belanda berasal dari negara Belanda?

   Meskipun dinamakan terong belanda, ternyata buah ini tidak berasal dari negara tersebut. Buah ini berasal dari amerika latin, tepatnya di sekitar pegunungan andes, Peru. Lalu, kenapa bisa dinamakan terong belanda? Ternyata, asal penamaan itu karena buah ini dibawa ke Indonesia pada masa penjajahan belanda.
Terong Belanda

Thursday, September 26, 2013

Apa itu tenaga dalam?

     Sepertinya, kata tenaga dalam sudah tidak asing lagi di telinga kita. Entah itu sekedar mendengar atau ada yang pernah mempelajarinya. Bagi yang menyukai film, terutama yang berjenis kolosal, akan banyak kita temui adegan yang menggunakan ‘tenaga dalam’. Terlepas dari adegan di film yang terkesan hiperbolis, pada kenyataannya tenaga dalam memang benar-benar ada.

Aura